Innovation Recap : From ITB For Indonesia

Sudah kurang lebih 2 tahun pandemi Covid-19 melanda bumi kita. Berbagai macam kegiatan yang biasanya kita lakukan secara luring, kini bertransformasi menjadi daring. Dari bersosialisasi, bekerja, belajar, berolahraga, dan masih banyak kegiatan lain yang bertransformasi menjadi daring. Tetapi hal tersebut tidak menghambat manusia dalam berinovasi sekaligus mencari solusi dari permasalahan Read more…

Mengedukasi, Berkreasi, dan Mengembangkan Potensi Anak Anak Bersama Rupa dan Cerita

Keberadaan anak-anak sangat erat kaitannya dengan masa depan Indonesia. Anak-anak yang cemerlang tentu dapat membawa Indonesia ke arah yang lebih baik. Lalu, bagaimana cara kita untuk turut berkontribusi dalam pengembangan potensi anak-anak Indonesia?  ‘Dari anak dan untuk anak’, rasanya kalimat tersebut cocok untuk disematkan pada sebuah proyek yang diberi nama Read more…

Depression Test, Inovasi Alat Pendeteksi Stress Berbasis Pemeriksaan Urine

Sumber : https://kemahasiswaan.itb.ac.id/assets/cms/uploads/berita/271a23aa7f09f7b8ac6b53f205fe305f.jpeg Stres adalah perubahan reaksi tubuh ketika menghadapi ancaman, tekanan, atau situasi yang baru. Ketika menghadapi stres, tubuh akan melepaskan hormon adrenalin dan kortisol. Kondisi ini membuat detak jantung dan tekanan darah akan meningkat, pernapasan menjadi lebih cepat, serta otot menjadi tegang. Melihat permasalahan yang dapat dialami setiap Read more…

Mengenalkan Kerajinan Industri Kecil Menengah di Bandung bersama INDDEX ITB

Created by Kementrian Propaganda dan Pengembangan Karya INDDEX merupakan acara yang diadakan jurusan Desain Produk oleh angkatan 2018 yang sudah melakukan Studio DP 3 dan angkatan 2019. Berkolaborasi dengan 30 partisipan dan 17 IKM. Rangkaian acara INDDEX ini dimulai dari tanggal 11 November 2021 hingga 14 November 2021 dengan menghadirkan Read more…